TAMZIS BAITUL MAAL

"Tidak diragukan lagi bahwa sesungguhnya Allah mengetahui apa yang mereka rahasiakan dan apa yang mereka lahirkan. Sesungguhnya Allah tidak menyukai orang-orang yang sombong" (al Qur'an Surat AnNahl ; ayat 23)

21 Desember 2015

On 01.27 by Anwar in



Download disini  ALQUR'AN UNTUK BELAJAR TAHFIDZ

       Software Alquran bernama AYAT ini buatan  Saudi Arabia Hadiah dari King Saud University untuk dunia Islam. Software ini sangat bagus. Ada terjemahan Al Quran ke berbagai bahasa, misalnya Inggris, Indonesia, Turki, Spanyol, Jerman dan sebagainya.. Serta dilengkapi dengan berbagai Tafsir yang sudah Muktabaroh, seperti Al Saadi, al-Wasiit, Al Baghowi, Al Qurtubi,  Ibnu Katsir, Jalalain dan sebagainya. 
       Software ini memiliki fitur untuk memudahkan belajar thafidz (hafalan). Dalam fitur tersebut Anda bisa membuka surat dan ayat yang Anda tuju tanpa harus menampakkan tulisannya, baru setelah anda klik tulisan akan muncul. Dan sebaliknya, anda klik lagi tulisan akan hilang. 
       Untuk bisa memfungsikan audionya (suara murottal dari 40 syech yang bisa anda pilih), harus dalam keadaan online. Semoga kita semakin cinta dengan Kitab suci Al Qur'an.